Tampilkan postingan dengan label cetak offset. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label cetak offset. Tampilkan semua postingan

Kamis, 23 Februari 2017

Tips Mudah Menentukan Jasa Percetakkan Offset Terbaik

Mungkin bagi beberapa orang memilih percetakkan offset adalah hal yang mudah namun jika tidak teliti maka bukan tidak mungkin produk yang dihasilkan kurang maksimal dan tidak sesuai permintaan customer. Dengan menentukan jasa percetakkan offset yang benar inilah agar hasil yang didapatkan lebih berkualitas.


Dalam percetakkan, terlebih cetak offset yang berhubungan dengan print untuk sarana promosi ada baiknya memang menggunakan jasa digital print yang sudah terbukti dengan hasil yang baik. Hal ini berkaitan dengan kepuasan customer saat instansi atau kelompok orang tertentu sedang melakukan promosi terhadap satu produk ataupun brand tertentu.

Berikut ini adalah tips yang mudah untuk menentukan jasa cetak offset terbaik yang dapat dijadikan refrensi bagi calon custmer, yaitu:
  • Telusuri Track Record Percetakkan
Meski terbilang sepele namun hal ini cukup berpengaruh untuk mengetahui sejauh mana percetakkan tersebut digunakan oleh khalayak banyak orang. Karena pastinya jika jasa percetakan offset tersebut sudah banyak digunakan oleh banyak orang, kualitas yang didapat sudah tak diragukan lagi.
  • Kualitas Bahan
Jangan lupa untuk mengecek kualitas dari bahan yang digunakan, hal ini akan berdampak buruk pada hasil cetak. Bisa saja hasil cetak jadi cepat luntur, tulisan atau gambar kurang jelas hingga warna yang tak sesuai dengan desain awal.
  • Budget yang Ditentukan
Besar kecilnya harga menjadi faktor utama bagi beberapa orang oleh karenanya meski harga yang ditawarkan tinggi, namun jika hasilnya bagus dan berkualitas dirasa sangat sebanding dengan mutunya. Oleh karenanya lebih baik mencari kualitas yang baik daripada harus kecewa dengan hasil yang tak memuaskan.
  • Desain yang Manarik
Pentingnya peranan sebuah display atau tampilan untuk menarik perhatian customer, terlebih saat sedang melakukan promosi produk maupun brand dengan menggunakan cetak offset dengan media digital printing. Dengan memilih dan membuat desain yang unik inilah bisa dikatakan kegiatan promosi akan berjalan lebih sukes karena banyak yang akan tertarik dengan promo-promo yang ditawarkan.

Untuk urusan digital print pastinya setiap orang akan lebih selektif dalam memilah mana tempat digital print jakarta terbaik dengan kualitas yang tak diragukan lagi. Oleh karenanya para customer perlu membuktikan hasil dari cetak offset yang telah dilakukan agar sebagai pembanding untuk dapat mengukur kualitas suatu produk.

Rabu, 03 Agustus 2016

Usaha Printing yang Menjanjikan dengan Omset yang Menggiurkan

Mungkin beberapa orang ingin memulai berbisnis dan meninggalkan rutinitas sebagai seorang karyawan swasta karena merasa jenuh menjadi karyawan swasta. Hal ini dibenarkan oleh beberapa orang yang merasakan hal serupa.

Beberapa dari mereka mulai merintis bisnis mereka sebagai pekerjaan sampingan untuk mendapatkan penghasilan tambahan. Saat bisnis mereka melonjak beberapa orang memilih untuk sepenuhnya berkecimbung dan memperluas usaha bisnis mereka dan sepenuhnya meninggalkan jabatan sebagai karyawan swasta.

Memulai bisnis bagi para pemula dapat juga dengan bisnis pada sektor percetakan, seperti digital printing yang berhubungan dengan print sablon ataupun pembuatan sebuah goodie bag dan sejenisnya. Usaha percetakan ini terbilang industri yang cukup baik dan mengalami pergerakan yang signifikan. Karena umumnya orang-orang yang menggunakan jasa percetakan membuat goodie bag yang biasa digunakan untuk promosi suatu brand.

Seperti contoh, bisnis cetak offset pada percetakan digital dapat memproduksi berbagai macam jenis hasil seperti sablon t-shirt, tas spunbond hingga balon dan juga spanduk. Tak hanya itu saja, bagi siapa saja yang sedang melakukan promosi dengan menggunakan display promosi-pun dapat membuat beberapa souvenir yang dapat dibagikan untuk para pengunjung yang berada di stan-stan tertentu.

Karena sebagian orang yang menggunakan jasa percetakan digital ingin mempromosikan brand atau produk mereka lewat suatu benda maka cara ini lebih dikatakan efektif dalam melakukan promosi untuk bentuk apapun.